SEMUAPRODUKJUALBELIPERUSAHAAN
Kisah Sukses
Baca Kisah
ANISA ADENIUM NURSERY Anggota Prioritas

[Jawa Barat, Indonesia]

Kategori: Tanaman Hias, Bunga & Tanaman, Bibit Tanaman
ANISA ADENIUM NURSERY

Kami bergabung di indonetwork bulan April 2007 bertahap mulai dari anggota gratis, lalu SMS dan akhirnya anggota prioritas. Ini sudah tahun ketiga yang berarti sudah 2 kali perpanjangan " kontrak" sebagai anggota prioritas. Alasan kami untuk terus memperpanjang adalah karena dengan member fee yang relatif murah tetapi order terus meningkat. Tampilan websitenya juga semakin keren dan innovatif. Sebagai owner, saya tidak perlu lagi aktif di kegiatan operasional sehingga cukup istri saya dan beberapa orang stafnya yang menjalankan bisnis ini. Hal ini karena spec produk telah kami cantumkan dengan jelas di katalog produk sehingga mempermudah para customer untuk memesannya. Keuntungan lain adalah karena produk dan nama nursery kami semakin dikenal, maka semakin banyak pula para customer yang datang langsung ke lokasi nursery kami maupun di stand-stand pameran. Mereka datang tidak hanya dari kawasan jabodetabek, tetapi dari Sabang hingga Merauke, bahkan dari luar negeri.
Sebelum : " Untuk pertama kali kenal....
Berikut : Hanya Satu yang dapat saya....
0.6229 194.163.150.105